jenis-jenis pendekatan
- Menurut tehnik Sampling
a.populasi
adalah kumpulan dari orang / benda yang berada dalam suatu wilayah yang ditetapkan oleh sipeneliti untuk dipelajari
b. sampel
adalah bagian dari populasi/ bagian yang lebih kecil yang dipilih untuk mewakili kelompok yang lebih besar
contoh : amik medicom
populasi : mahasiswa/i
sampel :ismud, darat, m.yamin - Menurut timbulnya variabel
a.pendekatan eksperimen
b.pendekatan non eksperimen - Menurut pola/sifat penelitian non eksperimen
a.kasus
b.kasusal(sebab/akibat)
c.korelasi(hubungan)
d.historis(sejarah)
e.filosofi(pandangan) - Menurut model pengembangan/pertumbuhan
a.one shoot model
hanya melakukan satu kali pengumpulan data
b.longitudional
model yang mempelajari berbagai tingkat pertumabuhan dengan cara mengikuti perkembangan individu yang sejenis
c.cross section model
gabungan a dan b
tehnik sampling: yaitu tehnik pengambilan sampel
* probability sampling
yaitu tehnik pengambilan sampel yang memberikan peluang yang sama bagi setiap anggota populasi untuk dipilih menjadi anggota sampel:- simple random sampling
pengambilan sampel secara acak tanpa memperhatikan tingkatan yang ada dalam populasi ,dimana anggota populasi homogen. - proportinate stratifield random sampling
anggota populasi tidak homogen /heterogen dan bertingakat secara proporsional /sebanding - disproportinate stratifield random sampling
menentukan jumlah sampel bila populasi bertingakt dan tidak sebanding - area
objek penelitian meliputi suatu wilayah yang sangat luas
*non probability sampling
yaitu pengambilan sampel yang tidak memberikan peluang yang sama bagi setiap anggota populasi untuk dipilih menjadi anggota sampel- sampling sistematis /berurutan
pengambilan sampel berdasarkan urutan - sampling kuota/jumlah
penentuan sampel berdasarkan jumlah yang diinginkan - sampling aksidental
pengambilan sampel secara kebetulan - sampling purposive
pengambilan sampel berdasarkan pertimbangan - sampling jenuh
anggota populasi dijadikan sampel - snowhall sampling
penentuan sampel dan jumlah yang terkecil , lama kalamaan semakin banyak
- sampling sistematis /berurutan
- simple random sampling
No comments:
Post a Comment