yaitu mengatue urutan layanan terhadap semua permintaan dalam slinder disk.
metodenya antara lain:
1.FCFS(First Come First Served)
2.SSTF(Shortest Seek Time First)
3.SCAN
4.CSAN
contoh soal: antrian=(30,50,20,70,10)
head start(25)
selesaikan lah dengan:
1.FCFS(First Come First Served)
2.SSTF(Shortest Seek Time First)
3.SCAN
4.CSAN
dan buat kesimpulannya.
1.FCFS(First Come First Served)
yaitu head yang bergerak melayani permintaan yang pertama datang
slinder jumlah
30 5
50 20
20 30
70 50
10 60
total =165 slinder
2.SSTF
yaitu head bergerak melayani permintaan yang paling dekat dengan head
slinder jumlah slinder
30 5
20 10
10 10
50 40
70 20
total = 85 slinder
3.SCAN
yaitu head bergerak ke ujung disk(0) sambil melayani permintaan kemudian berbalik ke arah menuju permintaan terakhir
head start=25
slinder jumlah slinder
20 5
10 10
0 10
30 30
50 20
70 20
total = 95 slinder
4. C-SCAN
yaitu bergerak ke permintaan terakhir sambil melayani permintaan kemudian berputar melalui ujung disk(0)
1. head start=25
slinder jumlah slinder
30 5
50 20
70 20
total = 45 slinder
2. head start=0
slinder jumlah slinder
10 10
20 10
total = 20 slinder
total jumlah slinder = 45+ 20
= 65 slinder
nb: nilai mutlak tidak ada negatif/ minus
maka kesimpulan adalah yang paling cepat adalah metode C-SCAN
Tuesday, July 18, 2017
soper
No comments:
Post a Comment